Permasalahan Penelitian
Topik Penelitian : Implementasi Sistem Pendukung Keputusan
Photo by : Vladislav Babienko on Unsplash |
Pokok permasalahan dan alasan mengapa topik penelitian ini saya angkat adalah karena meskipun sudah banyak sekali penggunaan sistem informasi di lembaga - lembaga atau organisasi yang ada di indonesia khususnya suatu sistem informasi untuk pendaftaran ataupun registrasi yang bersifat bahwa pendaftar harus memilih suatu tempat yang diminati ataupun dituju, namun kebanyakan dari sistem informasi yang sudah ada belum banyak yang menerapkan suatu logika yang mampu membuat seolah - olah sistem tersebut merekomendasikan tempat yang sesuai dari kriteria ataupun variabel dari si pendaftar.